Student Stories

Online Team Management: Facing the New Normal

(Bakarya.id)

Physical events during the Covid-19 pandemic have hit rock-bottom these days, and one of the affected activities caused by it was a social movement. Back then when our life was running normally, it was quite usual for us to see someone to start a campaign or project, either to spread awareness, help those in need, persuade people to join a positive activity, or many that you could name. But now the situation has changed, and people have started to adapt. Lots of people are now used to attending or holding online events, with the same purpose and output of the offline meetings could do.

Read More

Cross-cultural Communication: Why You Should Acquire One by International Exposure

Muhammad Afi Ramadhan (@afiramadhan) – XLFL Batch 7 Medan

(Caption: representing the delegates to deliver appreciation speech at Temasek Foundation’s headquarters)

representing the delegates to deliver appreciation speech at Temasek Foundation’s headquarters

I was privileged to attend the inaugural STEP Youth Regional Affairs Dialogue 2019 from 2nd – 9th August 2019 in Singapore. Organized by Nanyang Technological University – University Scholars Programme (NTU-USP) and supported by Temasek Foundation, I was selected as one of 75 delegates from 18 Asian countries (including Bhutan, Sri Lanka, Taiwan, and South Korea) for a fully-funded eight days trip to NTU campus where I learned and appreciate Asia’s interwoven geopolitical structure through discussions on economics, politics and society, while fostering an understanding of governance and policies across Asia and build friendships through cross-cultural exchanges.

Read More

Creating a Platform: Spreading Knowledge

Featuring Muhammad Haykal (XLFLB7 Jakarta)

Muhammad Haykal is a student of Communication Studies from Universitas Hassanudin and an XL Future Leaders Batch 7 Awardee. Haykal, along with his three other friends, initiated ‘Kita Bicara Dulu.’ The podcast aims to spread awareness, start discussions, and be a platform for people to share their opinions and information without being bound by a strict mainstream media system. Beginning in October 2019, ‘Kita Bicara Dulu’ has been streamed for more than 1700 times on Spotify and 200 times on Apple Music.

Read More

Doing the Extra Mile: From XLFL to a Pageant

Muhammad Hafizh Mushawwir – XLFL Batch 7 Pontianak, Universitas Tanjungpura

Meet Hafizh — Stiff, a little bit shy, always uncomfortable under a spotlight, but he is a hard worker. That day, when his Ted Talk challenge practice was given with sharp reviews; that he was too stiff, looked awkward, he knew that he needed to push himself harder to change. Those reviews taught him hard. The real challenge awaited. He chose not to repeat the same mistakes, he made sure it would be something different. For the follow-up Ted Talk challenge, he picked the most unexpected and different theme, to talk about a pageant, his pageant experience.

Read More

Menginspirasi Melalui Platform Women on Work!

Ubay Syakhisk Arbi Mohamad – XLFL Batch 7 Bandung – Project Leader dan Co-founder Women on Work!

Halo Ubay! Women on Work! itu apa sih?

Women on Work! Adalah pilot project untuk membantu para perempuan yang pernah menjadi korban kekerasan seksual dengan menyelenggarakan konseling online dan offline di lima kota (Madiun, Jakarta, Bandung, Jogjakarta, dan Surabaya) dalam waktu 1,5 bulan.

Wahhh, kapan nih project ini berjalan?

Project ini berjalan selama bulan November 2018 – Januari 2019. Project ini baru ada satu batch, dan di batch pertama itu kami ada lima peserta dari lima kota yang berbeda.  Karena ini project perdana, jadi banyak yang belum berani membuka sesi online counseling untuk kasus spesifik ke pelecehan seksual. Alasannya karena trauma yang dirasakan tiap orangnya berbeda, bisa tergantung dari sisi relationship antara si wanita dan pria, atau faktor eksternal seperti tiba-tiba dilecehkan gitu.

Read More

Membangun Mimpi dari Desa Pesisir

Dyah Ayu Candra Shakti – XLFL B8 Surabaya – Fasilitator Book On Wheels

Hallo Dyah! Ceritain dong Book on Wheels itu apa?

Book on Wheels (BOW) adalah salah satu gerakan membaca berbagai buku yang dikumpulkan dari para donatur bagi anak-anak yang jauh dari kehidupan kota yang telah berdiri sejak tahun 2016. Alasan terbentuknya BOW ialah karena masih banyak sekolah yang tidak memiliki perpustakaan terutama yang berada di daerah pesisir. Awalnya,  saya berpikir bahwa tempat tinggal saya dulu di Kalimantan Selatan sudah cukup terpencil. Namun ternyata, di Pulau Jawa tempat tinggal saya sekarang inipun saya bisa menemukan wilayah yang belum terjangkau pendidikan yang layak yakni Tulungagung. Jadi muncul inisiasi untuk membentuk platform gerakan membaca bagi adik-adik di Tulungagung.

Read More

Menginspirasi dengan Saling Berbagi!

Words By Atsila Fitri Malik – XLFL B7 Bandung – Founder Bagi-bagi

“Menolong bisa dimulai dari diri sendiri melalui hal sederhana.” Kalimat tersebut terbukti dengan aksi yang dilakukan oleh Atsila Fitri Malik, XL Future Leaders Awardee Batch 7 yang mendirikan sebuah platform untuk menolong orang-orang  yang membutuhkan kebutuhan sehari-hari (makanan, baju, dll) melalui sebuah platform bernama “Bagi-bagi” (@official.bagibagi on instagram).

Platform Bagi-bagi didirikan pada Agustus 2018 lalu oleh Atsila yang awalnya secara pribadi suka bagi-bagi makanan setiap hari Jumat bersama orangtuanya di Jakarta. Saat harus merantau untuk berkuliah di Bandung, ternyata hal baik tersebut tidak hilang. Atsila tetap bagi-bagi makanan kepada orang yang membutuhkan dengan uang jajan yang ia sisihkan sendiri, “Jadi pas kuliah aku cuma bisa beli 2-3 bungkus aja karena duitku tidak cukup buat beli banyak.” Ungkap Atsila yang kemudian terdorong untuk mengajak teman-temannya ikut menyumbang untuk beli makanan orang-orang disekitar. Ternyata teman-teman Atsila juga merespon positif kegiatan tersebut sampai akhirnya tercetus ide untuk membentuk sebuah platform agar yang bisa ikut berkontribusi lebih luas lagi dilingkungan kampus Atsila.

Read More

Berprestasi ala Future Policymaker

Hai Belinda, boleh diceritakan pengalaman kamu selama mengikuti program YALPI di Bangkok kemarin?

Halo juga! Young ASEAN Leaders Policy Initiative (YALPI) 2020 adalah sebuah kegiatan yang diselenggarakan oleh ASEAN dan Chulalongkorn University di Bangkok, Thailand, yang mengumpulkan anak-anak muda untuk berkontribusi memberikan kebijakan terkait permasalahan di wilayah ASEAN. Selama di sana, saya sadar bahwa ada beberapa pelajaran dari XLFL yang saya jalankan, misalnya kemampuan public speaking untuk presentasi, karena 30% dari kegiatan YALPI ini adalah sesi pitching kepada para pemangku kepentingan (stakeholders) dan investor yang tertarik untuk mengaplikasikan policy yang telah kami susun.

Read More

Doing the Extra Mile: From XLFL to a Pageant

Stiff, a little bit shy, always uncomfortable under a spotlight, but he is a hard worker. That day, when his Ted Talk challenge practice was given with sharp reviews; that he was too stiff, looked awkward, he knew that he needed to push himself harder to change. That reviews taught him hard. The real challenge awaited. He chose not to repeat the same mistakes, he made sure it would be something different. For the follow-up Ted Talk challenge, he picked the most unexpected and different theme, to talk about a pageant, his pageant experience. 

Read More

Happy 74th Independence day, Indonesia!!!

Raudhatul Jannah, XLFL Batch 7 from Medan, as the delegation of Syiah Kuala University was selected as the runner up out of 144 team from the University all over Indonesia in National Debate held by Indonesia Constitutional Court which fight over for Indonesian Constitutional Court Cup XII.

Read More