fachri

The First Youth Town Hall by XL Future Leaders

The fourth industrial revolution is now around the corner. Everyone, and that means including youth, government, media, and private sector, is gearing up to utilize digital technology to create better solution for everyday living. XL Axiata, through XL Future Leaders program, is a strong supporter for youth development in both digital literacy and soft-skills empowerment. Located in the artsy Bandung Creative Hub, XL Future Leaders conducted Youth Town Hall on 11 April 2018, in which we facilitated a lively discussion among youth, regulator, media, and digital company. The event was held in conjunction with XL Future Leaders Batch 7 launching.

Read More

Catatan: A Trip to Liponsos

Words by Dendy Hardiansyah (Batch 5 – Surabaya)

Senin (12/02) menjadi puncak dari rentetan panjang rencana proyek sosial dari XLFL Batch 5 kelas Surabaya. Acara berbagi dengan tajuk “A Trip to Liponsos XLFL x YPIB” tersebut diadakan bersama dengan Yayasan Pemuda Indonesia Berkarya (YPIB), yayasan yang bersisikan alumni dari program XL Future Leaders. Senada dengan judulnya, acara sosial ini diselenggarakan di Lingkungan Pondok Sosial, Dinas Sosial kota Surabaya, pada senin kemarin.

Read More

Femme in STEM – An Introduction

Words by Siti Miranda (Batch 5 Bandung)

“Abis lulus mau kerja dimana Mir?”

“Gak tau Bang tapi kayaknya gak (di bidang Teknik) Sipil lagi.”

“Oh iya bagus, Mir. Kasian cewe kalo kerja di (bidang Teknik) Sipil lagi. Capek, kasian.”

Read More

4 Keys to Manage Virtual Teams

Words by M. Rahmatullah (Batch 5 – Makassar)

Nowadays, working become more flexible in terms of time and place. You can even work without going to the company office like usual or we know it as working remotely. This style of working has some benefits and challenges to cope, especially when you’re working as a team.

We also face this challenge in XL Future Leaders as sometimes we have project assigned by our facilitator. We need to work on it remotely since we lived in a different province or island, that means that we work as a virtual team. I’ve been through two projects as a virtual team. I’d say that there is love and hate relationship going on when you’re working in a virtual team.

Read More

Innovation by XL Future Leaders

When creativity combined with the opportunity to create values, XL Future Leaders awardees surely know how to cultivate them to create innovations. In a year, we typically kickoff 20 to 30 new innovations co-founded by XLFL. Again, it’s always quality over quantity so what makes us proud is not the number of innovations created but their quality to tackle some of the most pressing problems in daily life, effectively.

Read More

Robi Kurnia, Presiden Alumni XL Future Leaders 2017 – 2018

“XL Future Leaders (XLFL) sudah memberi Robi banyak hal selama perjalanan dua tahun ini. Sekarang saatnya Robi yang memberi untuk XLFL dengan mengaplikasikan semua ilmu dan pengalaman yang Robi dapat untuk memberikan impact yang lebih luas yaitu kepada masyarakat di luar sana.” Robi Kurnia, Presiden Alumni XLFL Terpilih 2017/2018.

Selesai sudah satu tahun masa jabatan Muhammad Hanief Candra Pradana (FL003 – Bandung) memimpin keluarga besar alumni XLFL. Sekarang saatnya tongkat estafet diberikan kepada pemimpin baru yang akan meneruskan perjuangannya. Melalui proses seleksi yang ketat dan niat yang tulus, pada saat National Conference di bulan November lalu, terpilihlah Robi Kurnia (FL004 – Padang), sebagai Presiden Alumni sekaligus ketua Yayasan Pemuda Indonesia Berkarya, dari XLFL Batch 4 asal Kelas Medan.

Read More

Workshop “Jaman Now” Ala elearn.id

Sejak bulan Oktober hingga Desember ini, elearn.id berkesempatan untuk menyapa sahabat-sahabat elearn yang berada ditiga kota di Indonesia yaitu Jakarta, Makassar dan Medan. Dikesempatan itu pula, diadakan workshop yang mengupas tuntas materi elearn tentang Career Planning dan Public Speaking.

Workshop yang dilaksanakan dengan durasi 8 jam ini, diikuti lebih dari 450 mahasiswa yang juga merupakan siswa di elearn.id. Mereka berkesempatan untuk saling berdiskusi, praktek dan berdialog dengan fasilitator-fasilitator dari elearn.id.

Read More

Yayasan Pemuda Indonesia Berkarya (YPIB)

Sebuah Inisiatif Alumni Penerima Beasiswa XL Future Leaders
Words by Bradley Gunawan (XLFL B5 Jakarta)

Pada hari Jumat tanggal 24 November 2017, Yayasan Pemuda Indonesia Berkarya (YPIB) resmi diluncurkan dan dipublikasikan melalui konferensi pers yang diselenggarakan sebagai salah satu bagian dari National Conference 2017 XL Future Leaders (XLFL). YPIB merupakan sebuah yayasan yang didirikan sebagai manifestasi dari inisiatif para alumni penerima beasiswa XLFL. Tujuan utama yayasan ini adalah sebagai wadah alumni XL Future Leaders dalam menyalurkan dan merealisasikan aspirasinya, terutama dalam bidang pendidikan. Selain itu, YPIB juga dapat menjadi sarana bagi keluarga besar XLFL untuk saling menjalin hubungan satu sama lain.

Read More

XL Future Leaders’ Holiday Playlist

Psychologist Daniel J. Levitin, PhD says that music has been recognized as an effective form of therapy to provide outlet for emotions. It is also a relatively new domain to treat physical ailments.

Read More

Becoming a Global Citizen through International Youth Organization Forum

Words by Scherzo Wahid (@scherzoo) – FL 003

Last October 25 – 31, 2017, along with other 3 delegates of Jakarta through Jakarta Sister City Youth Program of Dinas Pemuda dan Olahraga (Youth and Sports Department) DKI Jakarta, I represented Indonesia and became an ambassador of Jakarta in 2017 International Youth Organization Forum & Beijing Sister City Youth Camp in Beijing, China. With the theme of youth and innovation, the 7-day event was joined by 165 youth from 30+ countries all over the world. The aims of the program were to promote each country’s update of youth role in government, technology, and entrepreneurship, introduce cultures of every country, learn how Government of Beijing and related parties built enhance the city, strengthen relationship among all countries, and expand network and friendship from youth all over the world.

Read More